BPDLH Perkenalkan Layanan Baru untuk Dukung Aksi Lingkungan Masyarakat

Badan Pengelola Dana Lingkungan Hidup (BPDLH) memperkenalkan dua layanan terbaru yang bertujuan untuk memperkuat peran masyarakat dalam upaya mitigasi perubahan iklim. Peluncuran layanan ini dilakukan pada Festival Lingkungan, Iklim, Kehutanan, dan Energi Baru Terbarukan (LIKE) 2 yang diadakan oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) di Jakarta Convention Center, pada Jumat (9/8/2024). Layanan Dana Masyarakat […]

Indonesia Bahas Perdagangan Karbon di Pertemuan Subsidiary Body ke-60 UNFCCC di Bonn

Direktur Jenderal Pengendalian Perubahan Iklim Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), sebagai National Focal Point (NFP) UNFCCC, memimpin Delegasi Republik Indonesia (DELRI) dalam pertemuan Subsidiary Body (SB) ke-60 Konvensi Perubahan Iklim di Bonn, Jerman, dari 3 hingga 14 Juni 2024. Pertemuan ini membahas agenda SBSTA dan SBI ke-60, transisi CDM, serta berbagai acara mandated dan […]

Audit Sertifikasi FSC PT Roma Export

Detail Portfolio Wangoon Multi Solusi Dampingi PT Roma Export dalam Audit Sertifikasi FSC Wangoon Multi Solusi berhasil menunjukkan keahliannya dalam pendampingan audit sertifikasi dengan proyek terbarunya untuk PT Roma Export. Pada periode 2023 hingga 2024, Wangoon Multi Solusi memberikan layanan penyiapan dan pendampingan audit sertifikasi Forest Stewardship Council (FSC). Melalui layanan ini, Wangoon memastikan PT […]

Pemerintah Tegaskan Aturan Perdagangan Karbon untuk Jaga Kedaulatan Negara

Jakarta, 6 Mei 2024 – Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK), Siti Nurbaya, menegaskan bahwa pemerintah telah mengatur perdagangan karbon untuk menjaga kedaulatan negara dan menghindari praktik ‘green washing’ serta ‘karbon hantu’. Pernyataan ini disampaikan menyusul informasi yang dinilai menyesatkan yang dipaparkan oleh Chairman of KADIN Netzero Hub dalam forum bisnis di Singapura. Menteri Siti […]

Apresiasi Importir Produk Kayu Di Jerman untuk SVLK indonesia

Wakil Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Indonesia, Alue Dohong, memimpin delegasi RI dalam mempromosikan Sistem Verifikasi Legalitas dan Kelestarian (SVLK) di hadapan importir produk kayu dan perwakilan otoritas perdagangan internasional di Dusseldorf, Jerman, pada Kamis, 19 Oktober 2023. Acara yang didukung penuh oleh Dubes RI untuk Republik Federal Jerman, Arif Havas Oegroseno, ini diadakan dalam […]

FLEGT License untuk Ekspor Kayu Indonesia

Pengertian FLEGT License FLEGT License adalah dokumen resmi yang dikeluarkan berdasarkan perjanjian antara negara produsen kayu dengan Uni Eropa untuk memastikan bahwa kayu dan produk kayu yang diekspor ke Uni Eropa berasal dari sumber yang legal. FLEGT adalah singkatan dari Forest Law Enforcement, Governance and Trade. Inisiatif ini merupakan bagian dari upaya global untuk memerangi […]

SVLK Adalah

Sistem Verifikasi Legalitas dan Kelestarian (SVLK): Memastikan Legalitas dan Keberlanjutan Produk Kayu Indonesia Sistem Verifikasi Legalitas dan Kelestarian (SVLK) berfungsi untuk memastikan bahwa produk kayu dan bahan bakunya diperoleh atau berasal dari sumber yang memenuhi aspek legalitas dan kelestarian. Kayu dianggap legal jika asal-usulnya, izin penebangan, sistem dan prosedur penebangan, pengangkutan, pengolahan, dan perdagangannya memenuhi […]

SVLK Logo

Penerapan Tanda SVLK untuk Menjamin Legalitas dan Kelestarian Hasil Hutan di Indonesia Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) telah menetapkan kebijakan baru terkait verifikasi legalitas dan kelestarian hasil hutan. Sesuai dengan Keputusan Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan No. SK.1179/MENLHK/PHPL/HPL.3/11/2021, tanda Sistem Verifikasi Legalitas dan Kelestarian (SVLK) kini menjadi wajib bagi produk hasil […]

Inventarisasi Data Industri Furniture Bersertifikat SVLK di Indonesia

Detail Portfolio Inventarisasi Data Industri Furniture Bersertifikat SVLK di Indonesia SVLK – Pada periode 28 April 2021 hingga 30 Juni 2021, Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan bersama Multi Stakeholder Forestry Program Phase 4 (MFP4) mengadakan survei untuk menginventarisasi data industri furniture bersertifikat Sistem Verifikasi Legalitas Kayu (SVLK) di Indonesia. Pelaksana program ini adalah Wangoon Multi Solusi, […]